INACA dan Bridgestone hari ini, Rabu 22 Februari 2023 mengadakan Workshop dan Diskusi terkait Foreign Objek Damage (FOD) Solution.
Acara dilaksanakan di Universitas Dirgantara Marsekal Suryadharma, Kompleks Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur.
Staf khusus INACA Capt. Toto Subandoro mewakili Ketua Umum INACA menjadi pembicara dalam acara tersebut.
Workshop dan diskusi ini diikuti oleh perwakilan maskapai penerbangan, pengelola bandara nasional, Asosiasi pelayanan & perawatan pesawat IAMSA. DKPPU & KNKT
Agenda acara tersebut adalah:
– Bridgestone’s destination and ideal status on FOD
– FOD Monitoring Dasboard Introduction
– Bridgestone activity with FOD detection sensor company
– Understand current operation related with FOD.